Sebelum mengetahui 5 prospek kerja lulusan teknik geologi di industri tambang, kita harus mencari tahu terlebih dahulu basic skills yang telah dipelajari dan seharusnya sudah dikuasai oleh para alumni teknik geologi, apa saja? Tentu diantaranya adalah:

Pendidikan dalam ilmu geologi melatih mahasiswa untuk karir yang beragam dengan peluang untuk mengejar berbagai posisi terutama di dunia pertambangan.

Posisi apa saja yang bisa diisi?

1. Surveyor

Para Surveyor memiliki tugas untuk melakukan:

2. Database Geologist

Database Geologist memiliki tanggung jawab untuk menginput semua data yang berkaitan sebagai hasil dari eksplorasi untuk kemudian digunakan dalam proses estimasi jumlah sumber daya ataupun pemodelannya.

3.  Wellsite Geologist

Wellsite Geologist berperan sebagai sumber dari semua informasi geologi operasional, serta menjaga komunikasi antara wellsite dengan manajemen.

Bergantung pada perusahaan tempat dia bekerja, wellsite geologist juga berpotensi untuk bertanggung jawab atas hal-hal tertentu pekerjaan di kantor perusahaan, seperti

4. HSE/K3 (Safety Man)

Seorang safety man bertugas untuk :

5. Kepala Teknik Tambang

Kepala teknik tambang bertanggung jawab sebagai pemimpin untuk terlaksananya operasional pertambangan yang sesuai dengan kaidah teknik pertambangan yang baik. Tugasnya yaitu:

Ternyata, lulusan geologi memiliki peluang besar untuk memegang peran penting di industri pertambangan, tidak heran bila gaji yang ditawarkan pun biasanya cukup tinggi bahkan untuk seorang fresh graduate.

Nah sekarang sudah saatnya bagi calon-calon geologist masa depan untuk mulai mempersiapkan skill-skill pendukung sesuai dengan posisi yang diinginkan mulai dari hari ini!

 

BACA JUGA: 3 TUGAS UTAMA GEOLOGIST DI TAMBANG

PT Bawah Tanah Solusindo
Copyright © 2010 – 2023 All Rights Reserved
chevron-downchevron-down-circle
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram